PT Hutama Karya Infrastruktur memberikan bantuan kepada UPTD Puskesmas Tambang dan Korban Banjir Kampar, Riau. Bantuan yang diberikan kepada Puskesmas berupa alat pemeriksaan kesehatan dan pendukung operasional lainnya. Sedangkan bantuan yang diberikan untuk korban banjir Kabupaten Kampar berupa sandang serta pangan yang dibutuhkan warga.
Melalui program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL), PT Hutama [...]
Jakarta – PT Hutama Karya Infrastruktur berhasil meraih sertifikasi Sistem Manajemen Keamanan Informasi ISO 27001:2022. Perolehan ini disampaikan dalam Closing Audit Sistem Manajemen Keamanan Informasi pada Kamis (21/12). Sertifikasi ini merupakan wujud nyata komitmen HKI dalam menerapkan sistem manajemen keamanan informasi.
Sumatra Utara – Salah satu tol karya PT Hutama Karya Infrastruktur (HKI) yakni Tol Kuala Bingai-Tanjung Pura (17,1 km) difungsionalkan selama libur Natal dan Tahun Baru (nataru) 2024. Tol sepanjang 17,1 km ini merupakan bagian dari Tol Binjai-Pangkalan Brandan (57) yang digarap oleh HKI. Selama difungsionalkan pada 23 Desember 2023-3 Januari 2024, masyarakat dapat melewati jalan tol ini tanpa dikenakan tarif. Difungsionalkannya Tol Kuala Bingai-Tanjung Pura ini diharapkan dapat memperlancar arus mudik dan liburan masyarakat di sekitar Sumatra Utara.
Jakarta – Dalam rangka menyambut tahun baru 2024, PT Hutama Karya Infrastruktur (HKI) menggelar Townhall Meeting dan Sharing Session AKHLAK Day pada Jumat (22/12) lalu. Hal ini dilakukan untuk menyampaikan tentang prognosa kinerja HKI tahun 2023, mengevaluasi kinerja HKI, serta proyeksi kinerja HKI di tahun 2024.
Dalam rangka menyambut Hari Natal Tahun 2023, PT Hutama Karya Infrastruktur (HKI) menyaluran donasi, sembako, serta alat tulis kepada Panti Asuhan Pondok Damai
PT Hutama Karya Infrastruktur melalui program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL), memberikan bantuan serta pelatihan kepada UMK Nauli Ecoprint yang berlokasi di Medan. Bantuan yang diberikan berupa alat produksi kerajinan dan alat pendukung operasional lainnya.
PT Hutama Karya Infrastruktur (HKI) memberikan bantuan alat operasional kepada Yayasan Pembinaan Anak Cacat (YPAC). Bantuan yang diberikan berupa alat pemeriksanaan kesehatan dan penunjang operasional YPAC.
Jakarta – Pada Rabu (11/10), PT Hutama Karya Infrastruktur direkomendasikan untuk memperoleh sertifikasi ISO 19650: 2018 1&2 Kitemark. Hal tersebut didapatkan setelah dilakukan audit sertifikasi ISO BIM 19650 Kitemark pada HKI.